木曜日, 21-11-2024, 1:32:24 PM
Welcome, Guest

ANIME - INUYASHA
==============

Genres: petualangan, komedi, drama, fantasi, romance
 
Tema: bishounen, demons, historical, cinta segi tiga
 
Jumlah episode: 167
 
Opening Theme:
#1: "Change the World" by V6 (eps 01-34)
#2: "I Am" by Hitomi (eps 35-64)
#3: "Owarinai Yume" by Nanase Aikawa (eps 65-95)
#4: "Grip!" by Every Little Thing (eps 96-127)
#5: "One Day, One Dream" by Tackey & Tsubasa (eps 128-153)
#6: "Angelus" by Hitomi Shimatani (eps 154-167)
 
Ending Theme:
#1: "My Will" by Dream (eps 01-20,166-167)
#2: "Fukai Mori" by Do As Infinity (eps 21-41)
#3: "Dearest" by Ayumi Hamasaki (eps 42-60)
#4: "Every Heart - Minna no Kimochi" by Boa (eps 61-85)
#5: "Shinjitsu no Uta" by Do As Infinity (eps 86-108)
#6: "Itazurana Kiss" by day after tomorrow (eps 109-127)
#7: "Come" by Namie Amuro (eps 128-148)
#8: "Brand-New World" by V6 (eps 149-165)
 
Official website:
Cartoon Network [adult swim] Inu Yasha Homepage
Inuyasha @ avexmode (Japanese)
Madman's Official Inuyasha Website
ShoPro's Inuyasha Page
Sunrise's Inuyasha Site (The company that animates Inu Yasha) (Japanese)
YTV (Canadian TV Channel) Inuyasha site
YTV's Official Inu-Yasha Homepage (Japanese)
 
Profile:
Inuyasha (bahasa Jepang: 犬夜叉 inu "anjing" dan yasha "siluman"; juga dieja InuYasha dan Inu Yasha) merupakan manga dan anime karya Rumiko Takahashi (mangaka dari Urusei Yatsura, Maison Ikkoku, Ranma ½, dan masih banyak lagi).
Judul lengkap dari komik Inuyasha ini ialah Sengoku o-togi zōshi InuYasha (戦国お伽草子ー犬夜叉)
Menceritakan Bagaimana Indah dan kuatnya persahabatan antara Inuyasha dan teman- temannya, bagaimana petualangan mencari Shikon No Tama, dan usaha- usaha grup Inuyasha, dan Sesshoumaru mengalahkan Naraku.
 
Sinopsis
Cerita berawal di Tokyo, Jepang, seorang gadis SMU bernama Higurashi Kagome yang terseret ke dalam sumur pada masa Sengokuatau Sengoku Jidai. Ketika ia berusaha mncari jalan keluar, i bertemu dengan Inuyasha. Dari sinilah petualangan mereka dimulai dalam upaya mengumpulkan pecahan Shikon no tama (bola empat arwah). Satu persatu teman mereka bertambah, dari Shippou, lalu Miroku , Sango dan Kirara sambil melawan musuh-musuh yang bermunculan.
 
Tokoh:
1. Inuyasha - Tokoh utama dalam cerita ini, seorang han'yōu (setengan siluman) berasal dari Ibu manusia dan Ayah seorang Siluman. 
2. Kagome Higurashi - Tokoh utama dalam cerita ini. Seorang gadis SMP kelas 3 pada masa kini. Reinkarnasi dari Kikyo. Membawa Shikon No tama dalam tubuhnya yang menjadi incaran para siluman untuk memperkuat diri.
3. Miroku - Seorang pendeta Buddha yang terkena kutukan Lubang Angin oleh Naraku. Pendeta mesum yang mulai tertarik dengan Sango, dan berjanji bila kutukan lubang anginnya telah hilang, ia akan menikahi Sango.
4. Sango -  Salah satu anggota keluarga dari Taijya yang ahli dalam membasmi siluman. Keluarganya dibunuh oleh Naraku saat dipanggil untuk membasmi siluman di sebuah istana, sekarang ia sedang berusaha untuk mencari dan menyelamatkan adiknya dari genggaman Naraku.
5. Shippo - Siluman rubah kecil yang orang tuanya dibunuh oleh siluman petir hiten dan manten. Membantu dalam petualangan Inuyasha.
6. Sesshoumaru - kakak Inuyasha yang mewarisi pedang pedang milik ayahnya yang bernama tenseiga, berupaya mengambil Tessaiga dari Inuyasha, dan membunuhnya. 
7. Naraku - Berasal dari manusia yang bernama Onigumo, pencuri yang mengalami luka bakar diseluruh tubuhnya, jatuh cinta pada kikyo yang selalu merawatnya. Karena ia tidak dapat bergerak, maka ia mempersembahkan jiwanya pada siluman untuk mendapatkan tubuh yang bebas, sehingga lahirlah Naraku. Dia menanamkan benih kebencian antara Kikyo dan Inuyasha sehingga saling membunuh. 


Sumber:
http://id.wikipedia.org
http://www.animenewsnetwork.com

Salam Jlun